ARTIKEL


Tips Memilih Kaca Skylight

Tips Memilih Kaca Skylight

Kaca skylight merupakan bagian dari rumah yang sering dimanfaatkan untuk memasukkan cahaya tambahan pada ruangan yang ada di rumah. Penempatan kaca skylight biasanya pada ruangan seperti kamar mandi, kamar tidur, ruang keluarga, dan lain-lain. Atau ruangan yang memerlukan cahaya alami dimana jendela biasanya masih kurang memberikan cahaya pada ruangan.

read more
Tips Menghadirkan Partisi Geser di Rumah

Tips Menghadirkan Partisi Geser di Rumah

Dinding pemisah pada sebuah ruangan ternyata mampu memberikan sebuah nuansa baru di rumah. Dinding pemisah ada berbagai macam, mulai dari hanya sekedar penyekat yang tidak menyentuh langit rumah hingga penyekat berupa dinding pemisah yang dapat digeser sedemikian rupa sehingga menciptakan desain interior yang unik. Partisi Geser biasanya berbentuk vertikal yang membatasi dua ruang, selain berfungsi sebagai pembatas ruangan juga dapat memberikan interior yang menawan pada rumah anda yang akan memberikan kesan lebih luas pada ruangan.

read more
Ciptakan Ruang Laundry Yang Nyaman di Rumah

Ciptakan Ruang Laundry Yang Nyaman di Rumah

Mencuci merupakan kegiatan yang rutin dilakukan oleh para ibu atau asisten rumah tangga, karena tak jarang pakaian yang harus dibersihkan dalam jumlah yang banyak sehingga tak ada salahnya untuk mendesain atau membuat suatu ruangan khusus untuk ruang laundry di rumah anda, yang dilengkapi dengan bagian pencucian hingga bagian penyetrikaan.

read more
Dekorasi Sudut Ruang Rumah Anda

Dekorasi Sudut Ruang Rumah Anda

Hampir semua area di sebuah ruangan dapat dijadikan bahan dekorasi agar dapat menciptakan suasana yang lebih beragam dan tidak membosankan, serta meningkatkan nilai jual rumah. Hal yang hampir sama dapat dilakukan dengan sudut ruangan, karena selain lebih dekoratif, tentu akan lebih fungsional. Mendekorasi sudut ruangan pada rumah relative mudah, namun anda tetap perlu memperhatikan posisi dekorasi agar estetika dapat tercipta dan bagus dipandang mata. Selain itu, dekorasi sudut ruangan perlu dipikirkan lebih dalam agar tidak terlihat sempit diaplikasikan di suatu ruangan.

read more
Tips Memilih Sliding Door

Tips Memilih Sliding Door

Perkembangan desain dan dekorasi rumah memberikan berbagai referensi terhadap hunian impian yang nyaman serta terlihat mewah. Salah satu perkembangan desain interior adalah pintu. Pintu dengan model buka tutup hampir ada di semua rumah, namun tak jarang hunian memilih menggunakan sliding door atau pintu yang dapat di geser. Kelebihan sliding door adalah kesesuaiannya dengan rumah yang memiliki lahan terbatas serta kesan yang dihadirkannya membuat rumah terlihat lebih elegan.

read more